Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Sabtu, 11 November 2023 - 10:31 WIB

PENUTUPAN SUNGAI PENUH KANUHAI & EXPO Spektakuler

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, SUNGAI PENUH – Pimpinan DPRD Kota Sungai Penuh Ketua Lendra Wijaya, SE bersama Ketua PIAD mengikuti rangkaian acara penutupan Ajang Sungai Penuh Kanuhai dan Sungai Penuh Expo 2023, Sabtu (11/11/23).

Lautan Massa Padati Lapangan Merdeka, Antusias Ikuti Penutupan Ajang Sungai Penuh Kanuhai & Expo 2023, jajaran pemerintah Kota Sungai Penuh menyapa dengan hangat warga yang secara tertib mengikuti rangkaian acara yang disajikan.

Baca juga :   DPRD Sungai Penuh Bahas Tindaklanjut Evaluasi APBD-P 2024

Wako Ahmadi menyampaikan apresiasi dan terima kasih atas dukungan dan peran serta masyarakat dalam proses pembangunan Kota Sungai Penuh.

“Jika kita terus bersama, banyak hal yang kita lakukan demi Kota kita tercinta, ” ujar Wako Ahmadi.

Selanjutnya Ketua Lendra Wijaya juga menyampaikan apresiasi dan terima kasih kepada masyarakat Kota Sungai Penuh yang sangat antusias dan solid mengikuti rangkaian acara tersebut.

Baca juga :   GELOMBANG (LAUT ) KIAN PASANG 

“Dengan berkolaborasinya Stakeholder Kota Sungai Penuh, Kota kita cintai ini bisa lebih maju lagi dan berkeadilan” jelas Ketua Lendra.

Rangkaian penutupan tampak begitu meriah dan Semarak dengan dihibur oleh artis Sumatera Barat, Ratu Sikumbang. (Pro)

Berita ini 151 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Mengintip Keindahan Objek Wisata Sambil Menikmati Manisnya Durian

Advetorial

Wako Ahmadi Resmi tutup Grand Final Lomba Bahasa Inggris

Advetorial

Tiktokers Yola Yolanda Kembali Kedunia Entertainment Akan Rekaman Lagu Ciptaan Heru BosBro

Pemerintahan

Ibu-ibu di Talang Lindung Antusias Ikuti Pelatihan Pembuatan Eco Enzym

Advetorial

GEMA PERJUANGAN MAHARANI NUSANTARA HADIR DI JAMBI

Advetorial

Pimpin Apel Kerja Bulan Ramadhan, Walikota Tegaskan Soal Kedisiplinan ASN

Advetorial

PIMPINAN DPRD KOTA SUNGAI PENUH HADIRI ACARA GRAND FINAL BUJANG GADIS KOTA SUNGAI PENUH TAHUN 2023

Kerinci

Kodim 0417/Kerinci Ikuti Pengarahan Danrem 042/Gapu Secara Vidcon.