Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Senin, 15 Agustus 2022 - 15:14 WIB

Wako Ahmadi Launching Gerakan Pembagian 10 Juta Bendera Merah Putih

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, SUNGAI PENUH – Dalam rangka menyemarakkan Peringatan Hari Ulang Ke – 77 Kemerdekaan Republik Indonesia Tahun 2022. Pemerintah Kota Sungai Penuh melaunching gerakan pembagian 10 juta bendera merah putih.

Launching penyerahan bendera merah putih dilakukan langsung Walikota, Ahmadi Zubir bersama Wakil Walikota Alvia Santoni, Forkopimda dan Sekda Alpian usai apel kerja Pemkot Sungai Penuh, dilapangan Kantor Walikota Sungai Penuh. Senin (15/8/22).

Baca juga :   Syuting Film Harmoni Cinta Bhinn & Eka Sukses KBO Babel Ucapkan Terimakasih

Sebanyak 4000 ribu bendera merah putih yang berhasil digalang Pemkot Sungai Penuh akan dibagikan langsung kepada masyarakat Kota Sungai Penuh.

Pembagian bendera merah putih ke masyarakat, Pemkot Sungai Penuh melibatkan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI), Sungai Penuh-Kerinci, Forwari, Forwami, Aliansi Bumi Kerinci, Ikatan Wartawan Online (IWO),FKUB, FKDM, FPK dan KNPI Kota Sungai Penuh.

Baca juga :   Punya Visi dan Misi Yang Jelas, Messy Kader Golkar Ajak Masyarakat Pilih AZ-FER 

Disela-sela lounching, Wako Ahmadi, mengajak mari sukseskan gerakan pembagian bendera merah putih, berpartisipasi lah dengan menghimpun bendera, baik atas nama pribadi, organisasi kelompok maupun lembaga dan bagikan kemasyarakat dan tempat yang belum terpasang.
” Pastikan bendera merah putih terpasang disuluruh wilayah dalam Kota Sungai Penuh ” tegas Wako Ahmadi. (Pro)

Berita ini 19 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

DPRD Kota Sungai Penuh Gelar Rapat Paripurna Masa Persidangan III

Advetorial

Pemkot Sungai Penuh & BPK RI Perwakilan Provinsi Jambi Gelar Exit Meeting

Daerah

Warga Kerinci Temukan Jasad Bayi Dibibir Sungai Batang Merao

Jambi

Korem 042/Gapu Gelar Pertandingan Persahabatan Tenis Lapangan dengan Pengurus Pelti Prov.Jambi

Advetorial

Pemkot Gelar Safari Ramadhan Pertama di Masjid Agung Pondok Tinggi

Advetorial

Buka Bersama Insan Pers dengan Pihak PLTA Kerinci Merangin Hidro  

Advetorial

Dalam Rangka Memperingati HUT TNI KE 79, Dandim 0417/Kerinci Pimpin Ziarah Rombongan Di TMP.

Advetorial

Tim Safari Pemkot, Wako Ahmadi Sampaikan Program Pembangunan Tahun 2022