Home / Advetorial / Sungai Penuh

Rabu, 19 Juli 2023 - 04:22 WIB

Wako Ahmadi Melepas Ribuan Peserta Pawai Obor Sambut 1 Muharram 1445 H

koransakti - Penulis

Koran Sakti.co.id,Sungai Penuh – Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir, melepas ribuan peserta Pawai Obor dalam rangka menyambut dan memeriahkan datangnya Tahun Baru Islam 1 Muharram 1445 Hijriyah, di lapangan merdeka Kota Sungai Penuh. (18/7)

Perayaan Tahun Baru Islam 1445 H di Kota Sungai Penuh yang mengusung tema “Hijrah menuju seribu Hafidz-Hafidzah Kota Sungai Penuh” ditandai penyalaan api obor oleh Walikota Ahmadi, bersama unsur Forkompimda dan Sekda Alpian. Acara ini merupakan ajang tahunan yang rutin dilakukan. Dengan peserta dari Madrasah Tahfidz/Rumah Qur’an, SD, SMP dan SMA se-Kota Sungai Penuh.

Baca juga :   Kadis Disbudpar Bobi Arisandi Membantah Wako Ahmadi Zubir Bukan Arogan

Wako Ahmadi mengatakan, dengan dilaksanakannya kegiatan perayaan Tahun Baru 1 Muharam diharapkkan bisa terus menumbuhkan syiar Islam dan terus mempererat persatuan umat Muslim yang ada di Kota Sungai Penuh. Selain sebagai budaya dalam rangka menyambut Tahun Baru Islam, juga sebagai bentuk kebahagian masyarakat dalam menyambut Tahun baru Islam 1 Muharam 1445 Hijriah. (adv)

Berita ini 32 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Berhasil Mendaur Ulang Sampah,Imam Pesuwaryantoro Raih Prestasi Di Pentas Dunia

Advetorial

Wako Ahmadi & Wawako Antos Lepas Peserta Trail Community – Diza Glow Enduro dan Adventure Kota Sakti.

Advetorial

Pemdes Ulu Air Kembali Salurkan BLT-DD Tahap 10 dan 11 Kepada 117 KPM

Advetorial

Semarak Lomba Olahraga Tradisional Antar SKPD, Ahmadi : Kuatkan Jalinan Silaturahmi & Kebersamaan

Daerah

“POLICE GO TO SCHOOL” SMKN2 Sungai Penuh

Advetorial

H. Adirozal Buka Konsultasi Publik Rancangan Awal RKPD Tahun 2024

Advetorial

Selamat Hari Pers Nasional Tahun 2023

Advetorial

Wako Ahmadi Pimpin Upacara Peringatan HUT Kemerdekaan RI Ke-77