Home / Sungai Penuh / Uncategorized

Jumat, 11 Februari 2022 - 22:19 WIB

Akun Palsu Dahkir Yahya Beredar di Medsos, Dahkir Yahya : Itu Akun Palsu

koransakti - Penulis

KoranSakti.co.id, Sungai Penuh.- Dahkir Yahya, anggota DPRD Kota Sungai Penuh merasa geram. Pasalnya, nama dan fotonya terpampang di media sosial (Facebook). Padahal akun itu bukan milik pribadinya.

“Itu bukan akun saya. Itu akun palsu” ungkapnya.

Dahkir khawatir penggunaan foto dan namanya digunakan oleh orang yang tidak bertanggung jawab untuk keperluan yang negatif.

Baca juga :   Wako Ahmadi Safari Ramadhan dan Lantik Pengurus MUI LPTKI & LPHI Kec.Sungai Bungkal

“Nama baik saya tercemar atas penggunaan profil itu oleh orang yang tidak bertanggung jawab yang sudah menghubungi orang-orang melalui whatsapp, padahal itu bukan saya dan dengan ini bisa saja di salahgunakan.Saya informasikan kepada seluruh rekan-rekan FB dan grup whatsapp, apabila ada yg meminta sesuatu atau menampilkan poto atau gambar yang tidak senonoh itu bukanlah saya, terimakasih” terang Dahkir.

Baca juga :   Hendry Ch Bangun umumkan Kepengurusan PWI Periode 2023 – 2028

Terkait hal itu, Dahkir menyatakan tidak bertanggung jawab atas konten yang diupload di dalam akun palsu .(Emi )

Berita ini 89 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Komunitas

Pegiat Pertanian Organik Kota Sungai Penuh Mulai Berproduksi

Advetorial

Wako Ahmadi Lepas Kontingen Kejurprov Cabang Drum Band

Dinamika

Geliat Pasar Malam di Sungai Penuh Dongkrak Ekonomi Masyarakat

Advetorial

TP PKK Kota Sungai Penuh Ukir Prestasi Pada Jambore PKK Provinsi

Sungai Penuh

Mengapa Memilih Paslon AZ-FER untuk Pilwako Sungaipenuh ?

Advetorial

Depati Tujuh Coffee Tempat Wisata Yang Berbasiskan Edukasi, Budaya dan Konservasi

Advetorial

Wako Ahmadi menghadiri Syukuran HUT APEKSI ke-23

Advetorial

Musrenbang Kota Sungai Penuh Tahun 2024