Home / Dinamika / Sungai Penuh

Selasa, 3 September 2024 - 08:58 WIB

Ninik Mamak 8 Luhah Bersama Ketua Nan Delapan 11 Kaum Sepakat Menangkan Ahmadi-Ferry

koransakti - Penulis

Koran Sakti.co.id, Sungaipenuh- Pertemuan ninik mamak 8 luhah (Dusun Baru, Dusun Empih, Sungaipenuh) dengan Ketua nan delapan 11 kaum menghasilkan kesepakatan bersama siap mendukung dan memenangkan pasangan calon walikota dan wakil walikota Sungaipenuh Ahmadi Zubir-Ferry Satria

Pertemuan dan kesepakatan berlangsung di kediaman rumah calon wakil walikota Sungaipenuh Ferry Satria, senin (2/9/2024)

Adapun di pilihnya pertemuan di tempat calon wakil walikota Sungaipenuh Ferry Satria sebagai bentuk keseriusan dukungan terhadap pasangan Ahmadi-Ferry

Sementara Ketua lembaga adat 6 luhah Sungaipenuh Depati Maifendri saat di konfirmasi awak media mengatakan dengan adanya silaturahmi ini terjalinlah hubungan keakraban, sehingga bisa mengatasi masalah-masalah yang timbul anak keponakannya di masyarakat.

Baca juga :   RSUD Mayjen A Thalib Optimalkan Pelayanan Kepada Masyarakat  

“Silaturahmi ninik mamak 8 luhah dengan ketua nan delapan 11 kaum ini di harapkan terjalin hubungan penuh keakraban, sehingga bisa mengatasi permasalahan-permasalahan anak keponakannya di masyarakat”, kata Depati MaifendriDi tambahkan Depati Maifendri pertemuan ini juga kita harapkan bisa berkelanjutan, sehingga mudah untuk memecahkan permasalahan anak keponakan di masyarakat. Sambungnya

Baca juga :   Wako Ahmadi Buka Pasar Ramadhan dan Pasar Mambo

Selanjutnya Depati Maifendri mengatakan Pertemuan ninik mamk 8 luhah dan ketua nan delapan 11 kaum ini menghasilkan kesepakatan bersama siap mendukung, memilih,dan memenangkan pasangan calon walikota dan wakil walikota Sungaipenuh Ahmadi Zubir- Ferry Satria

“Pertemuan ninik mamak 8 luhah dengan ketua nan delapan 11 kaum ini telah menghasilakan kesepakatan bersama di antaranya siap mendukung,memilih dan memenangkan pasangan walikota dan wakil walikota Sungaipenuh 2024-2029 Ahmadi Zubir-Ferry Satria”, tutup Ketua lembaga adat 6 luhah Sungaipenuh.

Berita ini 53 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

PIMPINAN DPRD KOTA SUNGAI PENUH HADIRI ACARA GRAND FINAL BUJANG GADIS KOTA SUNGAI PENUH TAHUN 2023

Daerah

Fadli Sudria, Mengenal Lebih Dekat Potensi Wisata BumDes Pantai Pasir Panjang

Dinamika

Istri Anggota DPRD Kerinci Aniaya Warga, Tuntutan Jaksa Terlalu Rendah

Advetorial

RAPAT PARIPURNA I MASA PERSIDANGAN III TAHUN 2024

Dinamika

Bertani Kembali ke Alam, Pangan Sehat Lestari

Daerah

Ketua IWO Krc-Supen : Jangan Giring Opini Rusak Reputasi Organisasi Kami

Daerah

Diduga Putus Cinta, Seorang Pelajar Nekat Gantung Diri

Daerah

Dinamika LT III KWARCAB Kota Sungai Penuh tahun 2022