Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 12:26 WIB

Ketua DPRD Kota Sungai Penuh Lendra Wijaya Hadiri Upacara Kehormatan & Renungan Suci

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, Sungai Penuh – Menjelang puncak Hari Ulang Tahun ke-79 Kemerdekaan Republik Indonesia, Ketua DPRD Kota Sungai Penuh Lendra Wijaya, SE mengikuti Upacara Kehormatan dan Renungan Suci, di Taman Makam Pahlawan (TMP) Semumu Kerinci, Sabtu (17/08/24).

Ketua DPRD Lendra Wijaya bersama Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir serta para Forkopimda, Sekda Alpian, Kepala OPD turut mengikuti kegiatan yang dilaksanakan tepat pukul 00.00 WIB Kamis (17/08/24) dini hari.

Baca juga :   Membanggakan, Pemkot Sungai Penuh Raih Opini WTP

Ketua Lendra Wijaya mengatakan, kegiatan yang digelar setiap tahunnya ini dimaksudkan untuk mengenang para Pahlawan yang rela mengorbankan Jiwa Raganya demi keutuhan Negara Kesatuan Republik Indonesia.

“Kegiatan tersebut sebagai wujud menghormati dan mengenang jasa para pahlawan yang gugur dalam memperjuangkan Kemerdekaan Republik Indonesia, ” Ungkap Ketua DPRD

Bertindak sebagai Inspektur Upacara Kapolres Kerinci AKBP Mujib, Upacara diawali dengan laporan komandan upacara dilanjutkan dengan penyalaan obor serta pembacaan ikrar kepada pahlawan yang telah gugur memperjuangkan Kemerdekaan Republik Indonesia.

Baca juga :   Pembentukan AKD DPRD Kota Sungai Penuh

Upacara apel kehormatan dan renungan suci ini juga dihadiri Pj. Bupati Kerinci Asraf, Sekda Kab. Kerinci, jajaran Kepala OPD Kab. Kerinci, serta Peleton TNI-Polri dan undangan lainnya. (Pro)

Berita ini 55 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Kepala Bakeuda Menghadiri Pembahasan Ranperda APBD Kota Sungai Penuh

Daerah

Efisiensi Lingkungan Kerja Dengan 5 Langkah Praktis Di Kantor Kelurahan Kepatihan Wetan

Advetorial

Promosi dan KIE Program Percepatan Penurunan Stunting di Wilayah Khusus

Daerah

Jelang Pilpres 2024 Semakin Hangat, Letho Segera Deklarasi Erick Thohir Sebagai Capres

Jambi

Brigjen TNI Heri Purwanto, S.E, M.Sc,. Awali Tugas dengan Kunker ke Balak Aju Korem 042/Gapu

Advetorial

Kiprah PT. CGC  Dalam  Upaya Meningkatkan Kesejateraan Petani Kulit Manis Kerinci

Advetorial

STIE Sakti Alam Kerinci Wisuda 370 Mahasiswa dari Tiga Program Studi

Kerinci

17 TAHUN LSM BRAJO SAKTI