Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Rabu, 15 Juni 2022 - 16:31 WIB

Sekda Alpian Buka Sosialisasi FPIC

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, SUNGAI PENUH – Walikota Sungai Penuh diwakili Sekretaris Daerah Alpian membuka acara Sosialisasi Kegiatan Free Prior, Informed and Consent (FPIC) Program BioCarbon Fun-Initiative for Forest Lanscapes (BioCF-ISFL), Rabu (25/6/22).

Kegiatan BioCF-ISFL dimaksudkan untuk mendorong dan menghargai pengurangan emisi GRK dan meningkatkan penyerapan karbon melalui pengelolaan lahan yang lebih baik.

Baca juga :   Fajran :Jangan Lupakan Sejarah. Pimpinan DPRD Bersama Jajaran Pemerintahan Kota Sungai Penuh Ziarah Ke Makam H.Fauzi Siin.

Sekda Alpian dalam sambutannya mengatakan, dalam upaya penanganan isu lingkungan dan perubahan iklim. BioCF-ISFL merupakan program untuk mempromosikan dan memberikan insentif positif terhadap upaya penurunan emisi gas rumah kaca khususnya di Provinsi Jambi.

Baca juga :   Wako Ahmadi Buka Festival Panen Hasil Belajar Guru Penggerak

“Pemkot sangat mendukung program Biocarbon sebagai upaya untuk melestarikan lingkungan dikawasan hutan. Karena program BioCF-ISFL sejalan dengan misi RPJMD Kota Sungai Penuh 2021-2026,” ujar Sekda Alpian. (Pro)

Berita ini 23 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Wako Ahmadi Himbau Kader Parpol Tingkatkan Peran Bangun Daerah

Advetorial

Bupati Kerinci Tandatangani Nota Kesepakatan Terbuka Dengan BP2MI

Advetorial

Wako Ahmadi Hadir Wisuda Tahfiz dan Penghargaan 500 Kosa Kata Bahasa Inggris

Dinamika

Sekretaris HKTS Jambi, Johanes : Gedung Serbaguna Bisa Difungsikan Tahun 2023

Dinamika

Dinilai Kurang Pengawasan KPU Provinsi Jambi Terkait Seleksi PPK Kabupaten Kerinci

Advetorial

Ketua Komisi IV,Fadli Sudria Serap Aspirasi SMAN 3 Muaro Jambi

Advetorial

Walikota Sungai Penuh Safari Ramadhan Bersama Wakil Gubernur Jambi.

Advetorial

Ketua Umum DPP KNPI, Putri Khairunnisa: Apresiasi Mantan Presiden Jokowi dan Harapan Besar untuk Prabowo-Gibran