Home / Advetorial / Daerah / Kerinci

Selasa, 13 September 2022 - 20:07 WIB

Bupati Kerinci Adirozal Sambut Kedatangan Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, Kerinci – Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif RI Sandiaga Uno bersama Gubernur Jambi Al Haris tiba di Bandara Depati Parbo Kabupaten Kerinci pada pukul 11.00 wib. selasa (13/9/22)

Kunjungan Menteri Sandiaga Uno ini disambut langsung oleh Bupati Kerinci H. Adirozal dan Ketua Komisi IV DPRD Provinsi Jambi  Fadli Sudria

Baca juga :   Maksimalkan Tugas dan Fungsi Bapemperda DPRD Sungai Penuh Kunker Ke DPRD Padang

Setiba di Bandara Depati Parbo Menteri pukul 11:00 WIB Sandiaga Uno bersama Gubernur langsung meninjau lokasi objek wisata di Desa Pendung Talang Genting (Pentagen).

Kedatangan Sandiaga Uno dalam rangka penilaian Anugerah Desa Wisata Indonesia (ADWI) tahun 2022 di Taman Pertiwi, Desa Pentangen masuk dalam 50 nominasi ADWI Tahun 2022.

Baca juga :   Penyaluran BPNT, Dinsos Kerinci : Kami Harus Memastikan Bantuan Sampai Ke Masyarakat

Hingga pukul 13.00 Menteri Sandiaga Uno bersama Gubernur Jambi Al Haris masih berada di Pentagen melihat langsung objek wisata. (Pro)

Berita ini 35 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Meriahkan Hari Kemerdekaan RI ke 78, HIMTAS NUSA Gelar Perlombaan

Advetorial

Pemkab Kerinci Peringati Maulid Nabi Muhammad SAW

Opini

Cara Bertani Kembali ke Alam

Advetorial

Selamat & Sukses Pengukuhan PWI Kota Sungai Penuh

Advetorial

Tuan Rumah Rakon TP-PKK se-Provinsi Jambi, TP-PKK Sungai Penuh Promosikan Produk Unggulan

Daerah

Pengprov Jawa Barat PBVSI Mengecewakan !!!

Advetorial

Ketua Komisi IV,Fadli Sudria Serap Aspirasi SMAN 3 Muaro Jambi

Advetorial

Wulan Kayla Siap Terima Peran Apapun Dalam Film Sesuai Permintaan Sutradara