Home / Bisnis / Daerah / Sungai Penuh

Selasa, 10 Mei 2022 - 12:41 WIB

Pasar Malam Sajikan Wahana Hiburan Masyarakat Sungai Penuh

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, SUNGAI PENUH – Pasar malam yang berlokasikan jalan Pancasila tepatnya jalan menuju tanah kampung kota sungai penuh sudah satu Minggu hadir di kota sungai penuh kian hari kian ramai di kunjungi masyarakat untuk menikmati wahana yang ada di pasar malam.

Adapun kehadiran pasar malam di kota sungai penuh atas permintaan beberapa pemuda pondok tinggi kecamatan pondok tinggi bertujuan untuk membuka lapangan kerja bagi pemuda pemuda pondok tinggi

Telah satu Minggu keberadaan pasar malam masyarakat kota sungai penuh dan kabupaten kerinci yang datang mengunjungi terlihat antusias untuk menikmati wahana yang disajikan.

Baca juga :   Media Cetak Diprediksi Lebih Menyehatkan Akal Pikiran Dibandingkan Media Sosial

Ketua panitia Dpt Andi Eka Putra mengatakan Maksud dan tujuan kami mengadakan pasar malam untuk membuka lapangan kerja bagi pemuda pemuda juga untuk memberikan hiburan bagi masyarakat kota sungai penuh yang selama ini butuh hiburan.

Keberadaan pasar malam semua telah ada mendapat izin dari kepolisian dan Kodim juga izin dari lembaga adat. Begitu juga izin dari kesehatan. Sesuai dengan protokol kesehatan” Ujar Andi

Baca juga :   Babang Tamvan" Ciptaan Joel Bahar Jadi Hits Single Stefanny DP Duet Dengan Ratu Atmelia Dengan Produser Heru BosBro 

Selanjutnya Andi mengatakan ” pasar malam ini dibuka sejak tanggal 1 /5/2022 yang di jadwalkan berada di kelurahan Lawang agung kecamatan pondok tinggi sungai penuh selama 40 hari.

Dengan kehadiran pasar malam dikota sungai penuh dapat menghibur masyarakat dan dapat menambah kemasukan buat pemuda pemuda dan pedagang .

Mumpung masih hadir pasar malam dikota sungai penuh bagi masyarakat yang belum sempat mengunjungi, mari datang beramai ramai ke pasar malam menikmati wahana yang ada di pasar malam” tutup Andi Eka Putra. (Pro)

Berita ini 273 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Komunitas

Wartawan Bangun Jembatan Hati, Salurkan Bantuan, Senyuman Mereka Harunya Kita

Advetorial

Wako Ahmadi Buka Secara Resmi FLS2N, O2SN, OSN, LCC,MTQ, GSI dan Drum Band

Daerah

Pentingnya Pendidikan Karakter, SMKN2 Sungai Penuh Jalin Kerjasama dengan IAIN Kerinci

Advetorial

Bupati Adirozal Hadiri Serah Terima dan Pelepasan Mahasiswa KKN Unand Tahun 2023 di Kabupaten Kerinci

Advetorial

Wako Ahmadi Sampaikan Usulan Program Pembangunan ke Bappenas RI dan Kemenko PMK

Advetorial

Pemkot – Kodim 0417 Gelar Senam Sehat Bersama Semarakkan HUT ke-78 RI

Advetorial

Ini Pesan Kajati Kepulauan Bangka Belitung Daru Tri Sadono Kepada KBO Babel

Dinamika

Warga Pasar Siulak Gedang Sampaikan Ucapan Terimakasih Kepada Gubernur dan Fadli Sudria