Home / Advetorial / Daerah / Dinamika

Kamis, 3 Februari 2022 - 18:19 WIB

Pemkab Kerinci Gelar Syukuran Menempati Kantor Baru Bupati Kerinci

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, KERINCI– Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Kerinci mengelar Silahturahmi dan Syukuran bersama menempati kantor baru Bupati Kerinci di Bukit Tengah, Kecamatan Siulak Mukai, Kamis (3/2/2022)

Acara ini dihadiri Bupati Kerinci Adirozal didampingi Ketua TP PKK Nailil Husna, Sekda Zainal Efendi, mantan Bupati Kerinci Murasman, Unsur Forkopimda, Pimpinan DPRD Kerinci, Kepala OPD, seluruh Aparatur Sipil Negara (ASN) yang ada dilingkup Pemkab Kerinci, Kades Se-kabupaten Kerinci dan tamu undangan lainnya.

Baca juga :   Rakornas Koran SINAR PAGI 2022, "Perkuat Ekistensi Media Cetak di Daerah"

Bupati Kerinci, Adirozal mengucapkan terima kasih kepada tamu undangan yang telah hadir mengikuti acara silahturahmi dan syukuran bersama ini yang dilaksanakan di perkantoran bukit tengah. “Kantor ini menjadi pusat pelayanan masyarakat Kerinci yang baru,” kata Bupati Kerinci, Adirozal dihadapan tamu undangan yang hadir.

Orang nomor satu di kabupaten Kerinci ini juga menyampaikan bahwa masih ada 8 Dinas yang kantornya ngontrak diluar perkantoran ini.

Baca juga :   Wako Ahmadi Hadiri Rapat Penguatan Kelembagaan Desa

“Mudah-mudahan secara bertahap kita akan membangun kantor yang baru dan bisa digunakan dinas yang ngontrak diluar sana,” sebutnya.

Bupati Kerinci dua periode ini menyebutkan untuk virus Covid-19 masih melanda negeri ini, ia meminta kepada ASN di lingkup Pemkab Kerinci dan masyarakat untuk tetap mematuhi prokes Covid-19. “Kabupaten Kerinci merupakan salah satu daerah di provinsi Jambi yang masih status zona hijau, mari kita tetap menjaga zona ini,” pungkasnya.(Pro)

Berita ini 56 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Bukti Keseriusan Bekerja, Pemkot Sungai Penuh Terima 5 Penghargaan Sekaligus

Politik

Foto Editan Ahmadi Zubir dituding Nikah Siri Beredar

Politik

Elektabilitas Mencapai 11,6 Persen, Demokrat: Kepemimpinan AHY dan Konsisten Bantu Rakyat Kuncinya

Advetorial

Luar Biasa! Open Casting Film Bhinn Dan Eka Hasil Karya Para Wartawan Babel Diikuti 250 Orang Pendaftar

Advetorial

Polres Kerinci Serap Aspirasi Masyarakat Desa Talang Lindung di Curhat Jumat, Banyak Aspirasi Disampaikan Tokoh Masyarakat

Jambi

Brigjen TNI Heri Purwanto, S.E, M.Sc,. Awali Tugas dengan Kunker ke Balak Aju Korem 042/Gapu

Advetorial

Wako Ahmadi & Wawako Antos Hadiri Turnamen Old Stars FPPWD7

Advetorial

Bupati Adirozal Terima Penjajakan Perjanjian Kerjasama dengan UNES Padang