Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Kamis, 15 Agustus 2024 - 21:29 WIB

Semarak HUT RI Ke- 79, Sekretariat DPRD Kota Sungai Penuh Ikuti Lomba Memasak

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, Sungai Penuh – Dalam rangka Hari Ulang Tahun Republik Indonesia (HUT RI Ke- 79) Sekretariat DPRD Kota Sungai Penuh ikut serta memeriahkan Acara Lomba Masak Nasi Goreng Sehat Tanpa MSG antar SKPD yang digelar oleh Dharma Wanita Persatuan (DWP) Kota Sungai Penuh, Kamis (15/08/24).

Ajang perlombaan yang diikuti seluruh SKPD lingkup Pemerintah Kota Sungai Penuh. Begitu meriah, acara tersebut terselenggara di Kantor Diskominfo Kota Sungai Penuh.

Baca juga :   HUT Ke 61 Bank BPD Jambi Cabang Sungai Penuh 

Heri Amperawanto selaku Sekretaris DPRD Kota Sungai Penuh yang didampingi Kasubbag Risalah & Persidangan Wiratama Adi Feltianto sangat optimis dan percaya diri berkompetisi menghidangkan nasi goreng yang bertemakan “Nasi Goreng Ketok Palu” yang dinilai dan dirasakan langsung oleh Walikota Sungai Penuh Ahmadi Zubir.

Baca juga :   Hearing RDP Komisi III Bersama Perkim & Dishub Kota Sungai Penuh

Juara ataupun tidak bukan menjadi persoalan bagi mereka, yang terpenting ikut dan merasa bangga lantaran menjadi bagian dari kemeriahan acara tersebut dalam rangka peringatan HUT-RI ke-79 tahun. (Pro)

Berita ini 29 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Kota Sungai Penuh Raih 3 Sertifikat HAKI Pada Malam Apresiasi Seni & Budaya Melayu Jambi

Advetorial

Wako Ahmadi Kukuhkan Pengurus Dewan Kesenian, Ikatan Bujang Gadis & Putra/i Pariwisata

Advetorial

KETUA DPRD KOTA SUNGAI PENUH TURUT MENGGELAR PERINGATAN HUT Ke-78 RI TAHUN 2023

Daerah

Mojang Karawang Siti Aminah Siap Terjun Kedunia Entertainment

Advetorial

Penyampaian Laporan Hasil Pembahasan RANPERDA APBD Perubahan T.A 2024

Advetorial

Pemkab Kerinci Gelar Syukuran Menempati Kantor Baru Bupati Kerinci

Daerah

Su Bantah Terima Setoran Dari Tambang Ilegal Di Perimping

Daerah

Gadis Asal Dusun Serdang Simpang Rimba Lolos Casting PH Nasional Teladan Cinema