Home / Advetorial / Nasional

Rabu, 19 Juli 2023 - 12:42 WIB

Studi Tiru Upaya Penanganan Stunting, Pemkot Sungai Penuh Kaji Banding ke Denpasar

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, DENPASAR – Delegasi Pemerintah Kota Sungai Penuh yang tergabung dalam Tim Percepatan Penanganan Stunting (TPPS) Kota Sungai Penuh yang diketuai oleh Wakil Walikota Alvia Santoni melakukan kaji banding ke Kota Denpasar, Provinsi Bali. (18/7/23)

Kunjungan tersebut disambut oleh Wakil Walikota Denpasar I Kadek Agus Arya Wibawa, SE.,MM, Kadis DP3AP2KB, Kadis DPMD serta tim TPPS Kota Denpasar lainnya.Tujuan TPPS Kota Sungai Penuh memilih Kota Denpasar sebagai tujuan kaji banding dalam upaya penanganan stunting karena mengingat keberhasilan Kota Denpasar dalam preferensi kasus stunting yang pada tahun 2020 masih 14,48% berhasil diturunkan menjadi 5,5% pada tahun 2022. Hal itu menempatkan Kota Denpasar sebagai salah satu daerah dengan prefelensi stunting terendah.

Baca juga :   Gerakan Nasional Pengendalian Inflasi Pangan (GNPIP) di Kota Sungai Penuh Bertabur Hadiah Doorprize

Dalam sambutannya Wawako Antos berharap semoga dengan kaji banding ke Kota Denpasar ini menjadi spirit bagi TPPS Kota Sungai Penuh dalam upaya penguatan komitmen dan peran maksimal pemerintah daerah dalam konvergensi penurunan stunting di Kota Sungai Penuh.(Pro)

Berita ini 30 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Bupati Adirozal Terima Penjajakan Perjanjian Kerjasama dengan UNES Padang

Advetorial

Wako Ahmadi Dinobatkan Sebagai Depati Batuah Pagar Negeri

Advetorial

Pemkot Sungai Penuh Gelar Upacara HARKITNAS Ke 115 Tahun 2023

Advetorial

RAPAT KOORDINASI REVISI RTRW KOTA SUNGAI PENUH

Advetorial

WEBINAR SAATNYA MILENIAL MELEK WAKAF

Advetorial

Wawako Antos Lepas Tim Persikota U-13 dan U-15 Berlaga di Soeratin Cup

Jakarta

Partai UKM Indonesia, Rumah Kaum Nasionalis Inklusif

Advetorial

Ketua Komisi III DPRD Kota Sungai Penuh Mulyadi Yacoub Hadiri Semarak Jambore PKK Tahun 2023