Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Senin, 7 Agustus 2023 - 17:36 WIB

Wako Ahmadi Pantau Proses Perbaikan Jalan H. Bakri

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, Sungai Penuh – Walikota Ahmadi Zubir, meminta proses perbaikan jalan H Bakri Dusun Baru dilaksanakan dengan baik dan berkualitas.

Senin (7/8/23) usai memimpin upacara di kantor Walikota, Wako Ahmadi langsung meninjau kegiatan perbaikan jalan H. Bakri yang dilaksanakan dengan bantuan PLTA Kerinci.

Baca juga :   Direktur RSUD MHAT Sungai Penuh Minta Karyawan Bekerja Sepenuh Hati Dan Tingkatkan Mutu Pelayanan 

Dihadapan kadis PU Kota Sungai Penuh dan perwakilan pihak PLTA, Wako meminta dilakukan pelebaran ruas jalan tersebut dan sekaligus perbaikan drainase.

Baca juga :   Majelis Taklim Binaan TP-PKK Desa Pancuran Tiga Tampil Di Salah Satu Program TV

Perbaikan ruas jalan H. Bakri dan drainase diharapkan bisa sekaligus memperlancar arus lalu lintas dan meminimalisir potensi banjir saat musim hujan. (Pro)

Berita ini 89 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Bisnis

Pasar Malam Sajikan Wahana Hiburan Masyarakat Sungai Penuh

Advetorial

Dukungan Penuh dari Partai Gelora untuk Erzaldi Rosman – Yuri Kemal di Pilgub 2024

Dinamika

Melihat Sosok Mardizal Wartawan Memotivasi Petani Menggunakan  Pupuk Organik Untuk Meningkat Kesuburan Tanah dan Hasil Produksi 

Advetorial

Wako Ahmadi Hadiri Penutupan Turnamen PSTK CUP 2023

Advetorial

Wako Ahmadi Ikuti Rapat Verifikasi Lapangan Hybrid Evaluasi Kota Layak Anak

Advetorial

Mendampingi Wako Ahmadi, Kadis Ketahanan Pangan‎ Sidak Pasar Tanjung Bajure 

Advetorial

Wako Ahmadi Serahkan Remisi untuk 85 Warga Binaan Rutan Kelas II B Sungai Penuh 

Advetorial

Muswil Pemuda Muhammadiyah Provinsi Jambi Ke -XV Berlangsung Sukses