Home / Advetorial / Daerah / Sungai Penuh

Senin, 7 Agustus 2023 - 17:36 WIB

Wako Ahmadi Pantau Proses Perbaikan Jalan H. Bakri

koransakti - Penulis

Koransakti.co.id, Sungai Penuh – Walikota Ahmadi Zubir, meminta proses perbaikan jalan H Bakri Dusun Baru dilaksanakan dengan baik dan berkualitas.

Senin (7/8/23) usai memimpin upacara di kantor Walikota, Wako Ahmadi langsung meninjau kegiatan perbaikan jalan H. Bakri yang dilaksanakan dengan bantuan PLTA Kerinci.

Baca juga :   DPRD Sungai Penuh Gelar Rapat Paripurna HUT Kota Sungai Penuh Ke 14, Fajran Apresiasi Ahmadi-Antos

Dihadapan kadis PU Kota Sungai Penuh dan perwakilan pihak PLTA, Wako meminta dilakukan pelebaran ruas jalan tersebut dan sekaligus perbaikan drainase.

Baca juga :   Desa Seberang Bakal Mewakili Provinsi Jambi Pada Ajang Lomba 10 Program Pokok PKK

Perbaikan ruas jalan H. Bakri dan drainase diharapkan bisa sekaligus memperlancar arus lalu lintas dan meminimalisir potensi banjir saat musim hujan. (Pro)

Berita ini 46 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Daerah

Rakor Tagana, Kuatkan Sinergitas Antar Tagana Se-Provinsi Jambi

Advetorial

DPRD Sungai Penuh Gelar Rapat Paripurna HUT Kota Sungai Penuh Ke 14, Fajran Apresiasi Ahmadi-Antos

Daerah

Wilson Lalengke Dkk Hari Itu Juga Disangkakan Pasal Berlapis, Kayak Kue Lapis

Dinamika

Alumni SDN 5 Sungai Penuh Angkatan 81 Gelar Reuni Perdana

Advetorial

Sukses Pelaksanaan Sukses Prestasi, Fajran Apresiasi Kafilah & Panitia MTQ

Advetorial

Selamat Tahun Baru 2023

Daerah

Mojang Karawang Siti Aminah Siap Terjun Kedunia Entertainment

Advetorial

Ketua DPRD Silaturahmi dan Lepas Kajari Sungai Penuh Ristopo Sumedi