Home / Kerinci / Kriminal

Rabu, 21 Desember 2022 - 20:19 WIB

Satreskrim Polres Kerinci Tangkap Pelaku Ilegal Loging

koransakti - Penulis

KoranSakti.co.id,Kerinci – 4 orang pelaku illegal Loging berhasil di tangkap Personil Polres Kerinci dan pihak TNKS saat melakukan patroli di dalam kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) Desa Lempur, Kecamatan Gunung Raya, Kabupaten Kerinci.

Kasat Reskrim Polres Kerinci IPTU EDI MARDI SISWOYO,SE,.MM mengungkapkan penangkapan 4 orang pelaku illegal loging tersebut yakni J (53), Y (45), H (50) dan A (29),  semuanya merupakan warga Gunung Raya Kerinci. Penangkapan tersebut pada Selasa (20/12/2022) sekira pukul 14.00 wib di dalam kawasan Taman Nasional Kerinci Seblat (TNKS) dengan wilayah yang dikenal dengan daerah Desa Manjuto kecamatan Gunung Raya, Kabupaten Kerinci, Provinsi Jambi dengan titik koordinat ( 033 ) 47 M 0782705 UTM 9742483, ( 034 ) 47 M 0782665 UTM 9742483 “Kata Kasat Reskrim Selain dari 4 orang pelaku tersebut, Anggota juga mengamankan barang bukti berupa 2 buah menis chincaw merk STIHL warna orenge, 4 bilah parang. Pelaku dikenakan pasal 37 ayat (14) angka 1 Jo pasal 12 huruf f Undang – undang Republik Indonesia Nomor 11 tahun 2020 tentang tentang Cipta Kerja Jo Pasal 84 ayat ( 1 ) Undang – undang Republik Indonesia Nomor 13 tahun 2013 Tentang pencegahan dan pemberatasan perusakan hutan. Diancam dengan pidana paling singkat 1 tahun dan paling lama 5 tahun atau pidana denda paling sedikit Rp.250.000.000 dan paling banyak Rp.5.000.000.000. (red)

Berita ini 142 kali dibaca

Share :

Baca Juga

Advetorial

Bupati Adirozal Ikuti Sepeda Santai Bersama Ribuan ASN dan Masyarakat Kerinci

Kerinci

Angka Kriminalitas Alami Peningkatan, Penyelesaian Kasus Meningkat

Kerinci

Dandim 0417/Kerinci Hadiri Pemakaman Istri Peltu Jamilus Anggota Koramil 05/DK.

Kerinci

Motif Dibalik Aksi Nekad Tiktoker Popo Barbie Melakukan Masturbasi dengan Maniken Terkuak, Inilah Motifnya….

Kriminal

Polres Kerinci Sita 28 Sepeda Motor Tanpa Dokumen dari Jawa

Kerinci

Hadiri Pengukuhan MUI Kerinci, Bupati Adirozal Apresiasi Peran MUI Bagi Kemajuan Kabupaten Kerinci.

Advetorial

Dipimpin Sekda Zainal, Pemkab Kerinci Gelar Apel Parade Batik Jambi bersama Ribuan ASN

Kriminal

PELAKU PEMANAHAN TERHADAP SEORANG PELAJAR SMP DI SUNGAI PENUH BELUM JUGA DITEMUKAN